Dokter Boyke Sebut Penggunaan Menstrual Cup Bisa Sebabkan Kemandulan, 'Aku Tidak Rekomen'

- 6 November 2021, 17:56 WIB
Ilustrasi menstrual cup
Ilustrasi menstrual cup /PIXABAY/PatriciaMoraleda

RINGTIMES BALI – Dokter Boyke tidak menyarankan penggunaan menstrual cup karena bisa menyebabkan kemandulan.

Menstrual cup dan pembalut merupakan salah satu alat yang bisa digunakan para wanita saat haid datang yang saat ini banyak digunakan tetapi bisa menyebabkan penyakit.

“Menstruasi merupakan pelepasan selaput lendir di Rahim,” jelas Dokter Boyke dikutip dari kanal youtube Sabrina Chairunnisa pada 6 November 2021.

Baca Juga: 9 Manfaat Kacang Panjang bagi Kesehatan, Turunkan Asam Urat hingga Kanker

Dirinya juga menjelaskan perbedaan dari pembalut dan menstrual cup saat digunakan. Jika wanita menggunakan pembalut darah menstruasi akan diserap.

Sedangkan, jika menggunakan menstrual cup darah yang keluar akan ditahan. Jika hal itu terjadi maka dara haid yang tertampung bisa berbalik ke dalam tubuh.

Darah yang kembali ke dalam tubuh bisa menyebabkan penyakit wanita yaitu Endometriosis.

Baca Juga: 9 Gejala Awal Sakit Jantung, Waspada dengan Keringat Dingin

Penyakit wanita tersebut dikarenakan karena pertumbuhan selaput lender Rahim diluar dari tempatnya.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah