7 Makanan Mengandung Vitamin E, Berkhasiat untuk Mencerahkan Kulit Wajah

- 3 September 2021, 15:50 WIB
Ilustrasi wajah mulus yang didapat dari konsumsi beberapa makanan berikut
Ilustrasi wajah mulus yang didapat dari konsumsi beberapa makanan berikut /PEXELS/Andrea Piacquadio/

RINGTIMES BALI - Dalam menjaga kesehatan dan kecantikan kulit pada wajah, tidak hanya Vitamin C yaitu Vitamin E.

Vitamin E membantu penyembuhan iritasi kulit yang disebabkan paparan sinar UV dan membantu kulit kenyal dan awet mudah.

Kamu tidak hanya mendapatkan kandungan Vitamin E pada skincare kamu. Dilansir dari kanal Youtube Tips Cantik pada 3 September 2021, berikut 7 makanan yang mengandung Vitamin E sebagai berikut.

Baca Juga: 5 Makanan Penyebab Gagal Ginjal, Hindari Junk Food

1. Mangga

Dengan cita rasa yang manis serta warna kuning pada buah ini mengadung Vitamin A, Vitamin C, Vitamin E, kalium dan serat.

Tidak hanya membantu pencernaan dan kekebalan tubuh, mangga memiliki manfaat bagi kesehatan kulit, rambut serta mampu mencerahkan kulit wajah kamu.

2. Tomat

Tomat mengadung Vitamin A, Vitamin E dan juga kalium yang membantu menjaga kesehatan pada tubuh kita.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x