6 Manfaat Tanaman Herbal Sambiloto, Dipercaya Cegah Diabetes dan Jantung

- 29 Juli 2021, 19:26 WIB
Manfaat tanaman herbal Sambiloto untuk kesehatan, dipercaya cegah diabetes dan jantung.
Manfaat tanaman herbal Sambiloto untuk kesehatan, dipercaya cegah diabetes dan jantung. /Tangkapan layar Instagram/@m3151an

RINGTIMES BALI - Memiliki rasa yang pahit, manfaat sambiloto bagi kesehatan tidak perlu diragukan lagi.

Tanaman sambiloto sejak dahulu kala oleh masyarakat digunakan sebagai obat tradisional untuk menyembuhkan berbagai penyakit.

Sambiloto atau yang memiliki nama latin Andrographis Paniculata mengandung zat aktif andrografolida. Tanaman ini banyak ditemukan di kawasan Asia dan India.

Baca Juga: 6 Manfaat Daun Sembung untuk Kesehatan, Salah Satunya Obat Penyakit Jantung

Sudah lama tanaman ini dipakai sebagai obat tradisional dan termasuk dalam bahan salah satu jamu paitan.

Lantas apa saja manfaat sambiloto untuk kesehatan? Dikutip dari kanal YouTubeDokter Fery TV berikut manfaatnya bagi kesehatan:

1. Menyembuhkan pilek dan flu

Dalam sambiloto terkandung anti oksidan yang sangat banyak. Anti oksidan dapat meningkatkan kekebalan tubuh sehingga digunakan untuk mencegah dan mengobati flu atau pilek.

Baca Juga: 12 Manfaat Biji Pepaya untuk Kesehatan, Cegah Kanker hingga Atasi Jerawat, Simak Resepnya

2. Mengurangi gejala pilek seperti demam, hidung tersumbat dan sakit tenggorokan

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x