9 Manfaat Daun Katuk untuk Kesehatan, Bukan Hanya Memperlancar ASI

- 29 Juli 2021, 09:56 WIB
Berikut adalah manfaat daun katuk untuk kesehatan
Berikut adalah manfaat daun katuk untuk kesehatan /Pixabay/ Nandhukumar

Baca Juga: 5 Buah yang Disarankan untuk Penderita Asam Lambung

4. Mengatasi frambusa atau penyakit kulit

Siapkan daun katuk lalu tambahkan seperempat gelas air matang dan garam, aduk sampai rata kemudian saring.

Gunakan air perasan tadi untuk dioleskan pada bagian kulit yang sakit.

5. Mencegah anemia

Dalam 100 gram daun katuk mengandung 2,7 mg zat besi yang sangat bermanfaat untuk tubuh terutama ibu hamil.

Kandungan ini membuat daun katuk sangat bermanfaat untuk mencegah anemia atau kekurangan sel darah merah.

Baca Juga: 4 Makanan yang Wajib Dikonsumsi Penderita Asam Lambung

6. Kandungan klorofil tinggi

Daun katuk mengandung klorofil yang cukup tinggi yang berfungsi untuk membantu membersihkan sisa-sisa metabolism dan racun pada tubuh.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x