7 Obat Alami untuk Meredakan Sakit Tenggorokan, Salah Satunya Cabai Rawit

- 26 Juni 2021, 15:35 WIB
Ilustrasi cabai rawit dapat meredakan sakit tenggorokan.
Ilustrasi cabai rawit dapat meredakan sakit tenggorokan. /Enotovjy/Pixabay

Cuka sari apel juga dapat digunakan untuk membantu memecah lendir di tenggorokan dan menghentikan penyebaran bakteri hal itu karena sifatnya yang asam.

6. Bawang putih

Bawang putih juga memiliki sifat antibakteri alami karena mengandung allicin yaitu senyawa organosulfer yang dikenal kemampuannya untuk melawan infeksi.

Penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi bawang putih secara teratur dapat membantu mencegah virus flu biasa.

Baca Juga: 5 Cara Alami Atasi Tenggorokan Sakit dan Gatal, Jangan langsung Minum Obat

7. Cabai rawit

Cabai rawit sering digunakan sebagai pereda nyeri dan mengandung capsaicin yang merupakan senyawa alami yang dikenal untuk memblokir reseptor rasa sakit.

Meski tidak terbukti secara ilmiah, mengonsumsi cabai rawit yang dicampur dengan air hangat dan madu dapat membantu meredakan nyeri tenggorokan.

Kendati demikian, perlu diingat bahwa terlalu banyak makan cabai rawit juga bisa memberikan sensai terbakar apalagi ketika memiliki luka terbuka pada mulut.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x