Diare Menyerang Balita, Beri Buah Pisang Sebagai Pengganti Elktrolit

- 8 November 2020, 18:59 WIB
ILUSTRASI Makan Pisang saat Diare Dapat Mempercepat Pemulihan
ILUSTRASI Makan Pisang saat Diare Dapat Mempercepat Pemulihan //pixabay.com/

Diare akan membuat tubuh kehilangan cairan. Mengonsumsi pisang bisa mengembalikan cairan yang hilang tadi.

3. Meningkatkan Bakteri Baik Pada Sistem Pencernaan

Manfaat lain dari pisang adalah meningkatkan bakteri baik pada sistem pencernaan. Hal ini dikarenakan pisang mengandung serat dan senyawa prebiotik yang dikenal dengan nama fructooligosaccharide (FOS) atau oligofructan. Senyawa inilah yang berfungsi meningkatkan bakteri baik pada usus besar sehingga dapat melawan bakteri jahat penyebab diare. ***

 

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah