Tingkat Angka Kesembuhan Covid-19 di Indonesia Meningkat, Masyarakat Harap Tetap Patuhi Prokes

- 15 Oktober 2020, 07:00 WIB
Tingkat Angka Kesembuhan Covid-19 di Indonesia Meningkat, Masyarakat Harap Tetap Patuhi Prokes
Tingkat Angka Kesembuhan Covid-19 di Indonesia Meningkat, Masyarakat Harap Tetap Patuhi Prokes /unsplash/

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Belum Cair juga, Cek Barangkali Kamu Masuk List Ini

Perkembangan Kasus kematian Covid-19 pada minggu ini terus menurun menjadi 9,9% dari pekan sebelumnya.

Namun pada pekan ini perhatian ditujukan pada 5 provinsi dengan kenaikan kematian tertinggi yakni DKI Jakarta (65), Jawa Tengah (7), Kepulauan Riau (4), Kalimantan Tengah (3) dan Sulawesi Tengah (2).

Meski demikian, Perkembangan kasus positif Covid-19 secara mingguan terjadi kenaikan kasus sebesar 5,9%.

Baca Juga: Covid-19 Ancam Jiwa Anak, Kemensos Catat Kenaikannya Melonjak Tajam

Pekan ini 5 provinsi dengan kenaikan kasus tertinggi Jawa Tengah (499), Jawa Barat (383), Papua Barat (314), Sulawesi Selatan (277) dan Sulawesi Tenggara (204).

"Perlu perhatian khusus pada 5 provinsi dengan kenaikan kasus tertinggi pada pekan ini," tegas Wiku.

Wiku meminta kepada pihak instansi Kesehatan agar meningkatkan kualitas pelayanan perawatan Covid-19 dan memperbanyak rumah sakit darurat jika diperlukan.

Meski dengan adanya kabar baik ini, diharapakan masyarakat agar tidak lalai ataupun lengah dalam menaati protokol kesehatan (prokes) yang berlaku.

Baca Juga: Omnibus Law UU Cipta Kerja Menciptakan Lapangan Kerja atau Oligarki?

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: Covid.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x