14 Macam Penyakit Autoimun yang Menyerang Tubuh, Diabetes Tipe 1 hingga Lupus

- 16 Mei 2021, 18:51 WIB
14 penyakit autoimun ini sering menyerang tubuh seseorang.
14 penyakit autoimun ini sering menyerang tubuh seseorang. /Pixabay

9. Tiroiditis Hashimoto

Berbeda dengan penyakit graves, penyakit autoimun ini justru menyebabkan produksi hormon tiroid melambat dan kekurangan.

Gejala berupa penambahan berat badan, kepekaan terhadap dingin, kelelahan, rambut rontok, dan pembengkakan tiroid (gondok).

Baca Juga: 4 Tanda Tubuh Terserang Tekanan Darah Tinggi, Salah satunya Sakit Kepala

10. Miastenia gravis

Penyakit autoimun jenis ini dapat mempengaruhi impuls saraf yang membantu otak mengontrol otot. 

Ketika komunikasi dari saraf ke otot terganggu, maka sinyal tidak dapat mengarahkan otot untuk berkontraksi.

Gejala yang paling umum terjadi yaitu kelemahan otot yang semakin memburuk saat beraktivitas dan membaik dengan istirahat.

Baca Juga: Sering Marah-marah Dapat Merusak Paru-paru hingga Memicu Stroke

Seringkali otot yang mengontrol gerakan mata, kelopak mata terbuka, menelan, dan gerakan wajah terlibat.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah