4 Tips Menghilangkan Nikotin dalam Tubuh Secara Alami, Salah Satunya Banyak Minum Air

- 20 April 2021, 12:28 WIB
Ilustrasi paru-paru yang mengandung nikotin akibat merokok
Ilustrasi paru-paru yang mengandung nikotin akibat merokok /UNSPLASH/ Robina Weermeijer

RINGTIMES BALI –  Nikotin merupakan zat berbahaya yang timbul dari sisa-sisa rokok yang telah dihisap oleh si perokok aktif.

Nikotin dari rokok akan menenpel pada paru-paru yang dapat mengakibatkan terjadinya kerusakan dan perubahan warna paru-paru menjadi hitam.

Menghilangkan nikotin yang ada di dalam tubuh dapat dibersihakan secara berkala dan berhati-hati dengan catatan si perokok harus berhenti merokok

Baca Juga: 7 Penyebab Kanker Paru-paru Selain Rokok, Waspada Polusi Udara

Baca Juga: 5 Bahaya Rokok Elektronik, Nomor 4 Sering Diabaikan

Seseorang yang kecanduan rokok, akan cenderung menderita penyakit asma daripada perokok pasif.

Jika seseorang berhenti total merokok, maka paru-paru secara berkala agar mulai membaik dan organ dalam tubuh dapat berjalan normal sebagaimana mestinya.

Dilansir Ringtimesbali.com dari akun Instagram @ha.sehat, berikut tips menghilangkan nikotin dalam tubuh secara alami.

Baca Juga: 4 Kondisi Tubuh Ketika Bebas dari Kecanduan Rokok

Baca Juga: Bahaya Rokok Sudah Tembus Paru-Paru, Dokter Tirta: Kena Covid-19 Auto Masuk ICU

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x