8 Makanan Terbaik Untuk Kesehatan Hati, Salah Satunya Ikan

- 23 Januari 2021, 19:45 WIB
Ada banyak makanan yang baik untuk kesehatan hati seperti ikan yang bantu cegah kerusakan hati
Ada banyak makanan yang baik untuk kesehatan hati seperti ikan yang bantu cegah kerusakan hati /PEXELS/Valeria Boltneva

Ini dapat membantu melindungi hati dari cedera dengan mengurangi peradangan dan melindungi sel-sel hati.

Senyawa tersebut juga dapat mengurangi penumpukan lemak di hati dan meningkatkan enzim yang membakar lemak. Ini mungkin membuat jeruk bali menjadi alat yang berguna dalam perang melawan NAFLD.

6. Ikan 

Sebuah studi di World Journal of Gastroenterology menunjukkan, mengonsumsi ikan berlemak dan suplemen minyak ikan dapat membantu mengurangi dampak kondisi seperti NAFLD.

Baca Juga: 6 Cara Cepat Atasi Tulang Ikan Tersangkut di Tenggorokan

Ikan berlemak kaya akan asam lemak omega-3, yaitu lemak baik yang membantu mengurangi peradangan. Lemak ini mungkin sangat membantu di hati, karena tampaknya mencegah penumpukan lemak berlebih dan menjaga tingkat enzim di hati.

Studi tersebut merekomendasikan makan ikan berminyak dua kali atau lebih setiap minggu.

Jika tidak mudah memasukkan ikan berlemak seperti herring atau salmon ke dalam menu makanan, coba konsumsi suplemen minyak ikan setiap hari.

7. Kacang

Studi yang sama mengatakan bahwa makan kacang mungkin merupakan cara sederhana lain untuk menjaga kesehatan hati dan melindungi dari NAFLD.

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x