Kenali Warna Kotoranmu, Itu Bisa Mengindikasikan Masalah Kesehatan

- 5 Januari 2021, 12:00 WIB
Kenali Warna Kotoranmu, Itu Bisa Mengindikasikan Masalah Kesehatan.
Kenali Warna Kotoranmu, Itu Bisa Mengindikasikan Masalah Kesehatan. /PEXELS/hermaion

2. Putih

Apabila tinja berwarna putih, abu-abu, atau pucat, hal ini merupakan indikasi bahwa orang tersebut mungkin memiliki masalah dengan hati atau kandung empedu.

Kotoran pucat menunjukkan kurangnya empedu di hati, cairan pencernaan yang berasal dari hati dan kantong empedu.

Baca Juga: Ternyata Kebiasaan Buruk Ini Baik untuk Kesehatan, Salah Satunya Jarang Mandi

Kotoran pucat juga bisa menjadi efek samping dari obat-obatan tertentu seperti obat anti-diare.

3. Hijau

Biasanya, sayuran seperti bayam, kangkung, atau makanan hijau lainnya dapat menyebabkan kotoran berwarna hijau.

Dalam beberapa kasus, tinja berwarna hijau mungkin merupakan tanda bahwa terdapat terlalu banyak empedu dan tidak cukup bilirubin (yang memberikan warna coklat pada kotoran).

Baca Juga: 7 Kebiasaan Salah yang Sering Dilakukan Ini Jadi Pemicu Penyakit Ginjal

4. Merah

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x