Maradona hingga Melisha Jadi Korban Penyakit Jantung, Cek 7 Tips Menjaga Kesehatan Jantung

- 9 Desember 2020, 21:51 WIB
Ilustrasi serangan jantung.
Ilustrasi serangan jantung. /PIXABAY/Pexels

Selain jahe, bumbu dapur bawang putih juga dikenal dapat mengurangi penumpukan kolesterol di arteri, sehingga menjaga jantung tetap aman dan sehat. Bawang putih juga dikenal sebagai pengencer darah alami yang mencegah kondisi seperti aterosklerosis.

 Baca Juga: Susu Almond Bermanfaat untuk Tulang hingga Jantung, Cek Cara Pembuatannya

Tips 6: jus grapefruit

Jus ini adalah zat alami lain yang dapat mencegah gangguan jantung, karena dikenal untuk mengeluarkan racun dan lemak yang menumpuk di arteri. Selain itu, jus grapefruit juga dikenal bisa membantu menurunkan berat badan.

Tips 7: lidah buaya

Lidah buaya ini juga dikenal sebagai obat yang sangat baik untuk mencegah penyakit jantung, karena dapat meningkatkan sirkulasi darah dan menjaga jantung tetap teroksigenasi.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x