7 Hal yang Meningkatkan Kecerdasan Orang, Salah Satunya Punya Pasangan

- 24 Maret 2021, 20:25 WIB
Ilustrasi Memiliki Pasangan Bisa Meningkatkan Kecerdasan.*
Ilustrasi Memiliki Pasangan Bisa Meningkatkan Kecerdasan.* /Ketut/Pexels/

RINGTIMES BALI - Cerdas adalah sebuah kemampuan pemikiran tajam yang dimiliki seseorang. Genetika adalah salah satu faktor yang dapat meningkatkan kecerdasan.

Dilansir Ringtimes Bali dari thehealthy, selain genetika, terdapat faktor lain yang dapat meningkatkan kecerdasan, diantaranya:

1. Konsumsi Alpukat dan Salmon

Kesehatan otak sangat mempengaruhi kecerdasan seseorang. Di mana akan berkurang semakin bertambahnya usia.

Umumnya, orang berusia 50 hingga 64 tahun kehilangan memori dan demensia. Dalam hal ini, mengonsumsi alpukat, salmon, dan kacang-kacangan dapat melindungi otak.

Baca Juga: Hati-hati 7 Makanan Terburuk Penurun IQ dan Kecerdasan Otak

Baca Juga: 4 Bagian Tubuh yang Jadi Indikator Kecerdasan Seseorang

Karena mengandung asam lemak rantai menengah. Selain itu, asam lemak dapat menjaga pikiran tetap tajam dan mencegah Alzheimer. Sehingga mengonsumsinya dapat mencerdaskan otak.

2. Punya Pasangan

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x