Bapanas Sebut Teknologi Pertanian Berpotensi Dukung Ketahanan Pangan Nasional

- 4 Mei 2023, 20:50 WIB
sawah
sawah /Novrian Arbi/ANTARA FOTO

Lebih lanjut dijelaskan Aref bahwa penanganan komoditas pangan strategis harus dengan memperhatikan umur simpan bahan, karakteristik bahan, dalam hal ini seperti telur, daging, cabai, dan bawang.

Arief juga menyatakan bahwa saat ini Bapanas sudah memiliki kurang lebih 19 sarana prasarana, yang tersebar di seluruh Indonesia.

Adapun rincian sarana dan prasarana yang dimiliki Bapanas adalah sebagai berikut, tiga unit air blast freezer, tiga unit heat pump dryer, enam unit reefer container, dan tujuh unit cold storage.

Ia juga menambahkan bahwa kedepannya pihak Bapanas akan terus melakukan pengembangan terhadap sarana prasarana rantai dingin, khususnya lagi pada wilayah Indonesia Timur.***

Baca Juga: BRIN Sebut Sektor Pertanian Indonesia Butuh Inovasi Teknologi Untuk Maju

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah