Mengenal Nyoman Nuarta, Seniman Bali Perancang Desain Istana Negara di Ibukota Baru Nusantara

- 24 Januari 2022, 18:42 WIB
Mengenal Nyoman Nuarta, seniman Bali perancang desain Istana Negara di Ibukota Baru Nusantara.
Mengenal Nyoman Nuarta, seniman Bali perancang desain Istana Negara di Ibukota Baru Nusantara. /Instagram.com/@nyoman_nuarta

RINGTIMES BALI  - Beberapa saat lalu, dikabarkan rancangan final desain istana negara di Ibukota Baru Nusantara karya seniman Bali Nyoman Nuarta telah disetujui oleh Presiden Jokowi di Istana Merdeka.

Kabar ini membuat heboh jagat maya, mengingat desain final istana negara Ibukota Baru Nusantara rancangan Nyoman Nuarta, digadang-gadang memiliki konsep orisinil tanpa pengaruh unsur kolonial sedikit pun.

Lantas, banyak orang yang penasaran pada sepak terjang seniman asal Bali ini. Siapa sebenarnya Nyoman Nuarta? Bagaimana latar belakang hidupnya hingga mampu membuat desain final istana negara Ibukota Baru Nusantara?

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 195 Mendaftar Rangkaian Peristiwa Cerita Fabel Belalang Sembah

Berikut artikel yang akan membahas kisah hidup dan sepak terjang Nyoman Nuarta yang didasarkan atas buku berjudul Nyoman Nuarta, Pematung Internasional yang Pantang Menyerah karya I Gusti Made Dwi Guna.

Nyoman Nuarta lahir di Bali, tepatnya di Tababan pada tanggal 14 November 1951 dari pasangan Wirjamidjana dan Samudra.

Saat kecil, ia tinggal dengan pamannya, Ketut Dharma Susila, di sebuah pedesaan di Bali. Hidup di desa membuat Nyoman kecil sangat akrab dengan alam.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD MI Halaman 29-31 Subtema 1 Pembelajaran 4, Sekolah Anak Jalanan Terbaru 2022

Pamannya yang juga seorang kelian semacam kepala desa adat di Bali, juga memperkenalkan nilai-nilai dan budaya Bali pada Nyoman kecil. Dari pamannya itu, ia dilatih untuk hidup disiplin dan selaras dengan alam.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x