Cek Penerima Bansos PKH Rp3 Juta, Login di cekbansos.kemensos.go.id

- 3 Juni 2021, 09:12 WIB
Cara nama penerima bansos 2021 melalui cekbansos.kemensos.go.id.
Cara nama penerima bansos 2021 melalui cekbansos.kemensos.go.id. /Tangkap layar cekbansos.kemensos.go.id

5. Centang kode captha

6. kemudian klik ‘Pencarian Data’

7. Tunggu prosesnya, apabila calon penerima berhasil bendapatkan bantuan maka data pribadi akan terlihat dan berhasil di verifikasi, dan sebaliknya

Baca Juga: Cek Penerima Bansos PKH 2021 Rp3 Juta Pakai NIK KTP di cekbansos.kemensos.go.id

Lebih lanjut, berikut syarat-syarat untuk KPM yang berhak mendapatkan bantuan PKH dari Kemensos.

1. Ibu Hamil menerima bantuan sebesar Rp3 juta dengan catatan maksimal kehamilan anak kedua.

2. Anak usia dini menerima bantuan sebesar Rp3 juta dengan catatan syarat maksimal dua anak dalam sattu KPM.

3. Anak usia sekolah SD menerima bantuan sebesar Rp900 ribu dengan catatan syarat maksimal satu anak dalam KPM.

Baca Juga: Breaking News, Bansos PKH Masih Cair Sekali Lagi pada Golongan Berikut di 2021

4. Anak usia sekolah SMP menerima bantuan sebesar Rp1,5 juta dengan catatan syarat maksimal satu anak dalam KPM.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x