Ingin Selalu Menghibur Anak saat di Rumah saja? Ikuti Tips Ini Agar Tak Kehabisan Ide Untuk Bermain

- 24 Juli 2020, 13:15 WIB
ilustrasi bermain
ilustrasi bermain /

Peran orangtua adalah membantu anak mengekspresikan gagasan yang sulit mereka kemukakan. Maka, orangtua perlu untuk bertanya dan mendengarkan jawaban si anak mengenai permainan yang ingin ia lakukan.

Baca Juga: Maladministrasi Ancaman Serius Pilkada Bali 2020

Setelah mendengarkan jawaban buah hati, jangan lupa untuk mengapresiasi idenya.

Selain menggali kreativitas anak, ini bisa mengeratkan hubungan antara anak dan orangtua.

"Anak jadi merasa didengarkan, merasa diterima oleh orangtua, hubungannya jadi lebih baik lagi."

Bukan berarti orangtua tidak boleh memberikan ide permainan kepada anak. Sesekali berikan anak ide permainan, tapi jangan sampai memaksa.

Baca Juga: Kaki Maling Diberondong Timah Panas

Mainan tak harus dibeli, bisa juga dibuat dari bahan-bahan yang ada di rumah, termasuk barang bekas.

Anak juga bisa diajak bermain sambil belajar agar terasa lebih menyenangkan untuk mereka.***( Ari Nursanti /Pikiran-rakyat.com)

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x