3 Obat Radang Tenggorokan Alami dan Ampuh di Rumah

- 6 Agustus 2021, 14:07 WIB
Berikut adalah obat alami yang dipercaya ampuh menyembuhkan penyakit radang tenggorokan secara turun temurun
Berikut adalah obat alami yang dipercaya ampuh menyembuhkan penyakit radang tenggorokan secara turun temurun /Pixabay/ExplorerBob

Madu dipercaya ampuh mengobati radang tenggorokan karena memiliki formula penyembuh luka, sehingga bisa digunakan untuk membantu mengatasi peradangan.

Selain radang tenggorokan, madu juga bisa mengatasi batuk, terutama di malam hari.

2. Larutan garam

Larutan garam juga bisa digunakan sebagai obat alami radang tenggorokan dengan cara berkumur.

Campuran air dan garam dipercaya dapat membersihkan kotoran yang tertinggal di mulut, sekaligus membasmi bakteri di tenggorokan.

Baca Juga: Dampak Terlalu Banyak Makan Gorengan Sebabkan Penyakit Jantung

Cara membuat air garam cukup mudah, Anda cukup mencampurkan setengah sendok teh garam dengan segelas air putih hangat.

Kemudian larutan air garam untuk berkumur setiap tiga jam sekali sampai gejala radang tenggorokan membaik.

3. Teh chamomile

Teh chamomile bisa menjadi obat alami untuk mengatasi radang tenggorokan karena memiliki formula yang bisa menenangkan peradangan.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah