6 Gejala Gula Darah Tinggi, Waspadai Sering Kencing hingga Sakit Kepala

- 22 Juni 2021, 17:15 WIB
Berikut adalah enam gejala gula darah tinggi yang perlu diketahui
Berikut adalah enam gejala gula darah tinggi yang perlu diketahui /Pexels.com/RODNAE Productions

Ketika kandungan gula darah terlalu tinggi, ginjal otomatis akan mengeluarkan lebih banyak gula dari tubuh. Salah satu caranya dengan kencing.

Baca Juga: Makanan Penyebab Rambut Rontok, Susu Hingga Makanan Berminyak

Tak pelak, penderita penyakit gula darah tinggi lebih sering kencing ketimbang dalam kondisi normal.

3. Haus terus-menerus

Haus terus-menerus merupakan efek dari sering kencing. Karena tubuh mengeluarkan banyak cairan, praktis tubuh jadi haus untuk memberikan kode pada tubuh agar tidak dehidrasi.

Semakin sering kencing, rasa haus pada penderita gula darah tinggi juga semakin sering.

Baca Juga: Makanan yang Baik untuk Penderita Darah Tinggi dan Mudah Didapat Seperti Jeruk

4. Sakit kepala

Sering kencing ditambah haus bila diabaikan bisa memicu dehidrasi. Gejala dehidrasi salah satunya yakni sakit kepala.

5. Pandangan kabur

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Self


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x