5 Kebiasaan Buruk Pemicu Penyakit Kronis, Hindari Makan Terlalu Cepat

- 27 Maret 2021, 13:15 WIB
Ilustrasi Foto makanan
Ilustrasi Foto makanan /

RINGTIMES BALI – Terdapat beberapa kebiasaan yang sering dilakukan tenyata menjadi pemicu berbagai penyakit kronis.

Jarang diketahui orang, kebiasaan tertentu yang sering dilakukan justru berdampak buruk bagi kesehatan tubuh seseorang.

Kebiasaan seperti mengonsumsi makanannya terlalu cepat karena terburu-buru juga merupakan kebiasaan buruk harus segera dihindari.

Baca Juga: 5 Akibat Kurang Tidur Jadi Pemicu Berbagai Penyakit Kronis

Baca Juga: Badan Terlalu Gemuk Bisa Sebabkan Penyakit Kronis Mematikan

Dilansir Ringtimes Bali dari laman Bright Side, terdapat beberapa kebiasaan buruk yang harus segera dihindari karena dapat memicu penyakit kronis antara lain:

1. Makan terlalu cepat

Salah satu kebiasaan buruk yang dilakukan seseorang adalah mengonsumsi makanan dengan terlalu cepat.

Berbagai penelitian menunjukkan bahwa makan cepat dan mengunyah makanan terlalu cepat dapat menyebabkan beberapa masalah kesehatan. 

Baca Juga: Ubi Ungu Dipercaya Bisa Mengatasi 5 Penyakit Kronis Mematikan

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Bright Side


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x