5 Manfaat Kulit Jeruk Nipis untuk Kesehatan Tubuh

- 24 Maret 2021, 20:05 WIB
 Kulit jeruk nipis mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan tubuh
Kulit jeruk nipis mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan tubuh /PIXABAY/PublicDomainPictures

Kulit jeruk nipis dipercaya dapat membantu merawat jantung dan kolesterol. Sebab pada bagian kulit jeruk nipis terdapat senyawa yang yang dapat menggerus plak kolesterol yang tersusun di luar jantung.

Baca Juga: Penjelasan Medis Tentang Jeruk Nipis yang Dipercaya Hilangkan Jerawat

Baca Juga: 2 Tanaman Obat Asam Lambung di Rumah, Segera Tanam Jahe dan Jeruk Nipis

3. Mengatasi rasa mulas

Sering mulas pada bagian perut dapat diatasi dengan rebusan kulit jeruk nipis. Penelitian juga membuktikan bahwa kandungan senyawa kimia yang ada dalam kulit jeruk nipis dapat mengatasi rasa mulas pada perut.

4. Mengatasi maag

Selain sebagai obat untuk mengurangi perut mulas, kulit jeruk nipis dipercaya juga dapat mengatasi maag.

5. Menghilangkan rasa mual

Ternyata manfaat kulit jeruk nipis juga dapat mengatasi rasa mual. Ibu hamil yang sering mual juga dapat mengatasi rasa mualnya dengan mencium aroma dari kulit jeruk nipis tersebut.

Aroma jeruk nipis dapat diterima oleh tubuh manusia sebab kandungan senyawa aktif yang ada di dalam kulit jeruk nipis menyimpan aroma yang sangat baik.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah