6 Gejala Asam Lambung yang Sering Diabaikan, Waspada Batuk Berkepanjangan

- 5 Maret 2021, 20:45 WIB
Ilustrasi gejala asam lambung yang dirasakan tubuh.
Ilustrasi gejala asam lambung yang dirasakan tubuh. /PIXABAY/derneumann

Baca Juga: Inilah 4 Makanan Penyebab Asam Lambung Kumat, Hindari Sekarang Juga

2. Bermasalah pada Gigi

Saat Anda mengalami enamel gigi yang terkikis atau adanya perubahan warna pada gigi, hal ini dapat disebabkan oleh asam lambung.

Hal ini terjadi karena asam lambung yang naik dari kerongkongan ke tenggorokan lalu mulut.

Sehingga saat berbaring, asam lambung akan berdampak pada enamel gigi Anda.

Baca Juga: 5 Makanan Terbaik Pencegah Asam Lambung Naik, Salah Satunya Putih Telur

3. Telinga Berdenging

Apabila Anda mengalami telinga yang berdenging, khususnya setelah makan, asam lambung bisa menjadi penyebabnya.

Hal ini terjadi karena asam lambung yang masuk ke sinus, bahkan ke bagian dalam telinga.

Baik untuk Anda segera menemui dokter THT jika mengalaminya, untuk berkonsultasi tentang nyeri sinus dan telinga berdering.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x