7 Cara Meredakan Asam Lambung Tanpa Obat-obatan

- 15 Februari 2021, 17:00 WIB
7 cara mengatasi asam lambung tanpa perlu obat.
7 cara mengatasi asam lambung tanpa perlu obat. /PIXABAY/derneuemann

Ketika perut telah penuh, biasanya akan terjadi lebih banyak gerakan refluksi menuju ke kerongkongan.

Jika merasakan hal itu, ketika makan selanjutnya dianjurkan untuk mengkonsumsi dengan porsi lebih sedikit dan mengkonsumsi dengan periode waktu yang cukup sering, ketimbang makan tiga kali dengan porsi yang besar.

2. Hindari makanan tertentu

Baca Juga: 4 Minuman Berbahaya Bagi Penderita Diabetes, Wajib Waspadai

Orang dengan penyakit Asam Lambung, dianjurkan untuk tidak mengkonsumsi makanan yang memicu refluksi.

Misalnya seperti mint, makanan berlemak, makanan pedas, tomat, bawang merah, bawang putih, the, coklat, dan alkohol.

Dr. Jacqueline Wolf dari Harvard Medical School mengatakan bahwa pihaknya telah berevolusi dari hari ke hari ketika seseorang dengan penyakit asam lambung tak dapat mengkonsumsi apapun.

3. Jangan minum-minuman berkarbonasi

Baca Juga: 3 Tanda Perubahan Kulit pada Penderita Diabetes, Waspadai Kulit Keras dan Menebal

Ketika orang dengan penyakit Asam Lambung sangat tidak disarankan untuk mengkonsumsi minuman berkarbonasi karena akan menyebabkan sendawa.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Harvard Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x