Ketahui 6 Makanan yang Tidak Boleh Dipanaskan di Microwave, Akibatnya Bisa Beracun

- 10 Februari 2021, 20:30 WIB
Jangan memanaskan makanan ini di microwave
Jangan memanaskan makanan ini di microwave /PIXABAY/(adrian825)

RINGTIMES BALI - Memasak untuk porsi yang cukup banyak untuk seluruh anggota keluarga, terkadang menimbulkan sisa.

Sisa masakan dari makan malam sering kita panaskan kembali untuk dijadikan sarapan.

Namun, ternyata ada beberapa makanan yang tidak perlu dipanaskan, terutama menggunakan microwave. Karena dapat berbahaya bahkan menimbulkan ledakan.

Dilansir Ringtimes Bali dari thehealthy, terdapat beberapa makanan yang tidak bisa dipanaskan menggunakan microwave, diantaranya:

Baca Juga: 5 Gerakan Fisik yang Bantu Kecilkan Perut Buncit

1. Telur Rebus

Hindari untuk memanaskan telur yang telah direbus di microwave, baik yang dikupas maupun yang tidak.

Hal ini disebabkan oleh terjadinya penumpukan uap dari kelembapan di dalam telur  yang dipanaskan.

Dampaknya ialah telur akan meledak di microwave, atau bahkan saat di tangan Anda. Untuk mencegahnya, dapat dilakukan dengan memotong telur menjadi potongan kecil.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Thehealthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah