6 Minuman Terburuk Pemicu Lonjakan Kadar Gula Darah, Salah Satunya Susu Cokelat

- 6 Februari 2021, 19:00 WIB
Terdapat 6 Minuman terburuk bisa memicu lonjakan  gula darah.
Terdapat 6 Minuman terburuk bisa memicu lonjakan gula darah. /Pixabay/Stevepb

Dalam satu gelas jus jeruk mengandung 36 gram gula. Terlebih lagi, rasa manis pada jus jeruk merupakan gula fruktosa yang dapat menyebabkan perkembangan lemak perut.

4. Teh botol

Teh merupakan minuman herbal alami yang baik untuk dikonsumsi. Selain itu, teh adalah salah satu minuman penurun berat badan yang baik.

Akan tetapi, teh yang dijual secara komersial dalam kemasan botol atau teh botol memiliki nutrisi yang sama dengan minuman alami tersebut.

Baca Juga: Simak 6 Penyebab Kadar Gula Darah Tinggi yang Wajib Kamu Ketahui

Faktanya, banyak minuman kemasan yang kaya akan gula. Hal tersebut dapat menyebabkan lonjakan gula darah dalam tubuh.

5. Minuman berenergi

Minuman berenergi salah satunya adalah minuman yang mengandung berkafein (dengan 200 miligram kafein) dapat menyebabkan kadar glukosa darah dan insulin melonjak hingga 30 persen menurut para peneliti dari University of Calgary.

Menurut penelitian tersebut, kafein merupakan penyebab ketidakmampuan tubuh untuk bisa menstabilkan gula darah karena stimulant tetap berada dalam sistem selama empat hingga enam jam setelah dikonsumsi.

Baca Juga: Resep Cengkeh untuk Mengontrol Gula Darah Bagi Penderita Diabetes

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Eat This Not That


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x