6 Efek Buruk Kangkung Bagi Tubuh, Jangan Makan Berlebihan

- 28 Januari 2021, 16:30 WIB
Tumis Kangkung.
Tumis Kangkung. /Tangkap Layar Youtube.com/@Devina Hermawan

Baca Juga: 5 Manfaat Hebat Makan Kangkung Setiap Hari, Ternyata Bisa Atasi Penyakit Kuning

4. Sakit Perut

Makan kangkung yang tidak diolah dan dicuci dengan baik bisa membuat bakteri didalamnya tertinggal di dinding lambung dan jaringan perut lainnya. Selain menyebabkan mual, ini juga membuat sakit perut.

5. Gangguan Pencernaan

Makan kangkung tanpa nasi dengan takaran berlebihan dapat membuat gangguan pada usus. Kandungan gas danzat purin membuat iritasi pada sistem pencernaan.

6. Tersedak

Kangkung yang dimakan sebagai lalapan biasanya dimasak setengah matang. Ini bisa membuat tersedak apalagi jika tidak dikunyah sampai halus.***

 

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah