5 Sayuran Terbaik Bagi Penderita Diabetes, Bantu Kontrol Kadar Gula Darah Juga

- 8 Desember 2020, 20:48 WIB
Peningkatan kadar gula darah pada penderita diabetes dapat berisiko menimbulkan dampak pada kesehatan.
Peningkatan kadar gula darah pada penderita diabetes dapat berisiko menimbulkan dampak pada kesehatan. /Avantrend / Pixabay/

Baca Juga: Selain Baik Bagi Penderita Diabetes Tipe 2, Ternyata Kunyit Mampu Turunkan Kadar Gula Darah

  1. Kacang

Kacang adalah jenis pilihan yang sehat lainnya yang dapat dikonsumsi penderita diabetes. Kandungan kacang ini kaya akan zat besi, kalsium, kalium, vitamin A, folat dan magnesium.

Selain itu, kacang juga mengandung serat dan protein selain memiliki kadar indeks glikemik (GI) yang lebih rendah. Makanan indeks glikemik rendah adalah penangkal alami melawan diabetes dan kadar gula darah.

 Baca Juga: Penderita Diabetes Wajib Konsumsi 3 Makanan Penurun Kadar Gula Darah, Ayo Cek Disini

  1. Kubis

Kubis adalah sayuran yang mengandung vitamin A dan K yang baik untuk diet diabetes. Selain itu, jenis sayuran ini merupakan sumber yang kaya mangan, serat dan vitamin B6.

Dengan demikian, kubis membantu menurunkan kadar gula darah dalam tubuh dan membantu berfungsinya pankreas dengan baik. Pankreas melepaskan enzim vital yang disebut insulin yang mengontrol kadar gula darah dalam tubuh dan baik bagi penderita diabetes.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah