5 Akibat Kurang Tidur Jadi Pemicu Berbagai Penyakit Kronis

- 11 Maret 2021, 16:15 WIB
Kurang tidur atau begadang menjadi salah satu penyebab Hormon Seks menurun.
Kurang tidur atau begadang menjadi salah satu penyebab Hormon Seks menurun. /Pixabay/Sammy-Williams

Akibat kurang tidur selanjutnya yaitu bisa mengurangi gairah seks atau tingkat libido seseorang mengalami penurunan.

Berdasarkan penelitian, pria muda yang kurang tidur selama satu minggu menunjukkan penurunan kadar testosteron. 

Baca Juga: Lengkuas Dapat Mengatasi Penyakit Kronis dan 3 Masalah Kesehatan Lainnya

Tidur 5 jam atau kurang mengurangi kadar hormon seks sebanyak 10 hingga 15 persen.

Para pria juga melaporkan bahwa suasana hati dan semangat mereka secara keseluruhan menurun setiap malam berturut-turut terganggu istirahat.

4. Penambahan berat badan

Kurang tidur dapat menyebabkan berat badan menjadi bertambah. Penelitian menunjukkan bahwa hubungan antara tidur dan berat badan pada 21.469 orang dewasa di atas usia 20 tahun.

Baca Juga: 5 Penyebab Keringat Malam Jadi Tanda Penyakit Kronis Kanker hingga Gangguan Saraf

Orang yang tidur kurang dari 5 jam setiap malam selama studi tiga tahun lebih cenderung menambah berat badan dan akhirnya menjadi obesitas. Di sisi lain, mereka yang tidur antara 7 dan 8 jam bernasib lebih baik.

5. Risiko diabetes

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah