Pengusaha Perempuan Binaan BRI, Dulang Untung dari Usaha Ecoprint

- 13 Juni 2022, 19:10 WIB
Pengusaha perempuan binaan BRI, mendulang untung dari usaha Ecoprint.
Pengusaha perempuan binaan BRI, mendulang untung dari usaha Ecoprint. /Dok. Pikiran-Rakyat

Baca Juga: Komitmen Kuat, 65 Persen Portofolio Kredit BRI Implementasikan Prinsip ESG

“Pengaruhnya ikut pelatihan saya jadi tahu digital marketing, cara-cara menawarkan barang via sosmed, bikin google bisnisku, dan lainnya, saya juga belajar dari BRI dan saya terinspirasi bikin google bisnisku dan produk saya jadi mudah dikenal,” tambah Ida.

Ida kini mendapatkan kemudahan dalam mengajukan pinjaman ke BRI. Selain sudah menjadi nasabah lama BRI, tapi dia juga rajin mengikuti berbagai pelatihan yang diadakan BRI.

Harapannya ke depan, usaha ecoprint miliknya bisa merambah pasar luar negeri alias ekspor. Saat ini itulah cita-cita yang ingin dicapainya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x