7 Keutamaan dan Manfaat Puasa Senin Kamis, Dibukanya Segala Pintu Surga

- 9 Juni 2021, 20:49 WIB
keutamaan dan manfaat puasa Senin Kamis
keutamaan dan manfaat puasa Senin Kamis /Pexels /Alena Darmel

Baca Juga: 2 Cara Membayar Hutang Puasa Orang Tua yang Sudah Meninggal, Salah Satunya dengan Fidyah

Dilansir dari kanal youtube Griya Twins, berikut keutamaan dan manfaat puasa Senin Kamis.

1. Segala pintu surga dibuka

Umat muslim yang sering menjalankan puasa Senin Kamis seperti yang dianjurkan Rasulullah SAW, maka segala pintu surga akan dibuka.

Segala dosa akan terampuni selama hidup dan mendapat surga kelak diakhirat.

Baca Juga: 5 Jenis Orang yang Puasa Tanpa Hasil di Bulan Ramadhan, Rugi Pahalanya Justru Hilang

2. Amalan akan diangkat dan diperiksa 

Rasulullah Saw bersabda amalan-amalan selama hidup akan diperiksa oleh Allah SWT dihadapannya. 

Diperiksanya amalan tersebut Rasulullah Saw lakukan lakukan di hari baik yakni Senin dan Kamis. 

Maka dari itu hari baik adalah hari Senin dan Kamis yang juga dianjurkan oleh Allah SWT.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah