Umumkan Hasil Proyeksi,  Bappenas: Penduduk Indonesia Capai 324 Juta Jiwa Pada 2045

- 16 Mei 2023, 22:42 WIB
Jumlah Penduduk Indonesia
Jumlah Penduduk Indonesia /Foto: Antara /

Skenario kedua menggunakan moderat yakni dengan menargetkan TFR pada angka 2,0 poin, sedangkan IMR berada pada angka 5,8 poin.

Skenario ketiga merupakan skenario optimis, yang perhitungannya menggunakan target usia harapan hidup sebesar 80 tahun. Dari hasil perhitungan didapatkan bahwa nilai TFR pada 2,0 poin, sedangkan IMR pada 4,2 poin.

Dari hasil perhitungan ini dapat diketahui bahwa, Indonesia yang merupakan negara penduduk ke-4 terbesar dunia pada tahun 2020, akan turun peringkat ke-6 pada tahun 2045.

Hal ini dikarenakan laju pertumbuhan penduduk Indonesia yang mulai melambat pada tahun 2030-an mendatang.***

Baca Juga: Ma’ruf Amin Minta Pemda Berperan Dalam Mendaftarkan Penduduk Rentan ke BPJS Kesehatan

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah