21 November Memperingati Hari Apa? Ada 3 Peringatan Besar Hari Ini Simak Sejarahnya

- 21 November 2022, 10:32 WIB
21 November Hari Pohon Sedunia
21 November Hari Pohon Sedunia /PIXABAY/AndreasAux

RINGTIMES BALI – Hari ini Senin, 21 November 2022 bertepatan dengan tiga hari besar yang diperingati setiap tahunya.

Ketiga hari besar tersebut adalah Hari Pohon, Hari Televisi Sedunia dan Hari Halo Sedunia yang jatuh pada tanggal yang sama yakni 21 November.

Tidak ada salahnya kita ikut memperingati hari besar tersebut dengan mengetahui sejarah serta makna diperingatinya hari-hari tersebut sebagai hari besar.

Baca Juga: Pasar Seni Lukis Indonesia Dibuka Gubernur Jawa Timur, Lukisan SBY Jadi Daya Tarik

Berikut adalah sejarah singkat dan makna dibalik Hari Pohon Sedunia, Hari Televisi Sedunia dan Hari Halo yang telah dirangkum dari berbagai sumber.

Hari Pohon Sedunia

Hari Pohon Sedunia diperingati untuk menghormati seorang aktivis lingkungan dari Amerika Serikat bernama J. Sterling Morton.

Sterling Morton merupakan seorang pecinta alam yang berjuang menyuarakan pentingnya pohon bagi kehidupan dunia.

Baca Juga: Viral Remaja Tendang Nenek di Jalan Sudah Diamankan, Perwakilan Orang Tua Ucapkan Permohonan Maaf

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x