Terjadi Kebakaran di Jalan Cargo Denpasar Utara Tadi Malam, Tidak Ada Korban Jiwa

- 2 Agustus 2022, 09:15 WIB
Terjadi Kebakaran di Jalan Cargo, Denpasar Utara Tadi Malam, Beruntung Tidak Ada Korban Jiwa
Terjadi Kebakaran di Jalan Cargo, Denpasar Utara Tadi Malam, Beruntung Tidak Ada Korban Jiwa /Polresta Denpasar/

Baca Juga: Kebakaran Lahan Kering Terjadi di Desa Tulamben, Kecamatan Kubu, Kabupaten Karangasem

Dyah menduga bahwa api tersebut disebabkan oleh warga sekitar yang sedang membakar sampah.

Selain itu, menurut kesaksian warga lainnya yang bernama Abdullah, pada sekitar 20.30 ia melihat percikan api dari tumpukan sampah di lahan kosong tersebut.

Dari kesaksiannya dapat disimpulkan bahwa, di lokasi tersebut tidak terlihat orang yang melakukan pembakaran sampah.

Abdullah yang melihat hal tersebut langsung melapor kepada Lurah Ubung untuk dapat dilaporkan ke pihak Damkar BPBD.

Baca Juga: Putri Koster Ingin Pelaku IKM Punya Identitas Personal Produk

Menurut Dyah, insiden kebakaran tersebut, kemungkinan besar disebabkan oleh angin kencang.

Dia mengaku bahwa pada saat itu memang kondisi angin di Jalan Cargo cukup kencang hingga dapat membuat kobaran api tersebut membesar.

Dari besarnya kobaran api tersebut hingga hampir mengenai sebuah ruko yang berada di sebelah TKP.

Tidak hanya itu saja, menurut pengakuan Dyah, besarnya kobaran api tersebut hingga masuk ke jalan raya dan menimbulkan sedikit kemacetan.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah