Sandiaga Uno Dorong Santri Jadi Youtuber, Ciptakan Konten Islami Kreatif

- 15 Juli 2022, 20:31 WIB
Sandiaga Uno mendorong para santri untuk menjadi Youtuber agar nantinya mampu menciptakan konten kreatif berbasis agama (islam).
Sandiaga Uno mendorong para santri untuk menjadi Youtuber agar nantinya mampu menciptakan konten kreatif berbasis agama (islam). /Dok. Kemenparekraf

"Jadi banyak peluang bagi santri untuk bisa berkreasi, memajukan ponpesnya, juga memberikan nilai ekonomi bagi penghasilan dirinya jika bisa memanfaatkan dengan baik teknologi digital saat ini," ucap Sandi. 

Baca Juga: Sandiaga Uno Berniat Cegah Overtourism dengan Pemerataan Pariwisata di Bali

Diharapkan melalui kegiatan pelatihan para santri ini dapat memajukan ekonomi, dan wisata di daerah Kalimantan Selantan dengan kreatif dan inovatif.***

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah