Daftar Lokasi Bengkel Uji Emisi Sepeda Motor di Jakarta

- 31 Oktober 2021, 19:36 WIB
Lokasi Bengkel Uji Emisi Sepeda Motor di Jakarta
Lokasi Bengkel Uji Emisi Sepeda Motor di Jakarta /Instagram.com/@jakinfo_

RINGTIMES BALI – Lokasi bengkel uji emisi sepeda motor di Jakarta sebagai syarat untuk perjalanan dimulai pada 13 November 2021.

Tilang uji emisi akan diberlakukan untuk mengurangi polusi udara di DKI Jakarta agar tidak semakin parah.

Pelanggar pada tilang uji emisi ini akan dikenakan denda sebesar Rp250.000 untuk motor.

Dilansir dari Instagram @jakinfo_ berikut lokasi bengkel dan kios pelaksana uji emisi sepeda motor Jakarta.

Baca Juga: KPR Umum Jadi MLT, Kemnaker Pastikan Kesejahteraan Pekerja Lewat JHT

1. Jakarta Barat

- PT. Surganya Motor Indonesia (Planet Ban): Jl. Perjuangan Panjang No. 35, Kebon Jeruk.

- PT. Panca Jaya Setia: Samsat Jakarta Barat.

2. Jakarta Pusat

- Kios Uji Emisi Auto Bless Motor: Jl. Letjen Suprapto, Kav. No.1

- PT. Wahana Ritelindo: Jl. Gunung Sahari Raya No. 32.

Baca Juga: Lurah Duri Kepa Jakarta Barat Diduga Pinjam Uang untuk Bayar Honor RT, DPRD Minta Dinonaktifkan

- PT. Panca Jaya Setia: Irti Monas

3. Jakarta Utara

- Toko Asco Motor: Jl. Pegangsaan Dua No. 99A. RT.05/RW.2

- PT. Astra International Tbk – Peugeot: Jl. Yos Sudarso Kav.24

- Indobuana Autoraya Sunter (Suzuki Sunter): Jl. Danau Sunter Selatan Blok O/III

Baca Juga: China Murka, AS Latih Angkatan Militer Taiwan

4. Jakarta Selatan

- PT Rifqi Putra Pratama: Jl. Tebet Timur Dalam X

5. Jakarta Timur

- Bengkel Dinas Lingkungan Hidup: Jl. Mandala V No. 67 Cililitan.

Baca Juga: UNS Berdarah, Tewasnya Gilang Endi di Diklatsar Menwa Bukan Kali Pertama, Sosok Berikut Ungkap Fakta Lainnya

- CV. Farama Consultant: Jl. Pahlawan Revolusi No.7 Pondok Bambu.

- PT. Astra Int Honda Dewi Sartika: Jl. Dewi Sartika No.256.

- Indobuana Autoraya Sunter (Suzuki Duren Sawit): Jl. Kolonel Sugiono No.20

- PT. Tritala Sakti Utama Motor: Jl. Matraman Raya No. 63

Baca Juga: Polres Klungkung Bagikan BLT Rp1,2 Juta untuk Pedagang Kaki Lima dan UMKM, Cukup Pakai KTP

- Yamaha Pelita Motor: Jl. Jend Pol RS Sukamto No. 1 A, Malaka Jaya Duren Sawit

Setelah pemilik sepeda motor melakukan uji emisi akan diberikan surat keterangan bahwa kendaraan lulus uji emisi.***

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah