Syarat dan Kriteria Penerima Bansos BLT 2021, Pastikan Nama Anda Terdaftar

- 5 Januari 2021, 13:15 WIB
Syarat dan Kriteria Penerima Bansos BLT 2021,  Pastikan Nama Anda Terdaftar
Syarat dan Kriteria Penerima Bansos BLT 2021, Pastikan Nama Anda Terdaftar /Instagram.com/@kemensosri

RINGTIMES BALI - Progam bantuan sosial sudah mulai disalurkan sejak 4 Januari 2021. Pastikan Anda memenuhi persyaratan dan kriteria untuk menerima bantuan sosial BLT 2021.

Setelah silantik Presiden Jokowi sebagai menteri sosial menggantikan Juliari P Batubara, Menteri Sosial Tri Rismaharini menyatakan akan mengebut realisasi penyaluran bantuan sosial sejak pekan pertama Januari 2021. 

"Kementerian Sosial ini diminta Bapak Presiden adalah sangat urgen bagaimana realisasi bantuan sosial untuk triwulan IV dan nanti awal 2021 Januari itu minggu pertama harus bisa keluar," kata Risma di Istana Negara Jakarta, sebagaimana dimuat dalam artikel sebelumnya di Fix Indonesia berjudul Mensos Risma Tetapkan Kriteria Penerima Bansos BLT 2021, Pastikan Nama Anda Terdaftar.

Baca Juga: 2 Cara Mudah Dapatkan Subsidi Listrik Gratis PLN, Bisa Diklaim Mulai 7 Januari 2021

Diketahui Kementerian Sosial memang mendapatkan pagu Rp128,927 triliun untuk program Perlindungan Sosial Pemulihan Ekonomi Nasional akibat COVID-19 dari total anggaran Rp695 triliun pada 2020. Pada APBN 2021, sektor perlindungan sosial mendapat anggaran senilai Rp408,8 triliun.

"Karena ini juga berkaitan dengan pergerakan ekonomi nasional karena itu kami harus kerja keras sehingga minggu pertama Januari yang untuk 2021 bisa segera tersampaikan kepada penerima bantuan," ungkap Risma. Selanjutnya Risma  juga ingin memulai program pemberdayaan dan menggandeng banyak kepala daerah dalam penyaluran Bansos BLT.

Mensos Risma mengharapkan agar bantuan sosial ini berdampak langsung terhadap kesejahteraan rakyat. Kemensos menggandeng gubernur dan kepala daerah untuk mengetahui perkembangan penyaluran bantuan sosial 2021.

Baca Juga: Loker BPJS Ditutup Hari Ini, Pastikan Syarat Anda Lengkap

3 Bantuan sosial tunai yang mulai diberikan pemerintah harus memenuhi beberapa kriteria dan persyaratan. Masing-masing bantuan memiliki persyaratan dan kriteria berbeda-beda. 

Untuk mengetahui apakah Anda adalah salah satu penerima BST Bansos Rp300 ribu per bulan dari Kemensos, Anda dapat mengeceknya terlebih dahulu di https://dtks.kemensos.go.id. Berikut syarat penerima Bansos BST Rp300 ribu dari Kemensos:

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: Fix Indonesia PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x