Cara Cek dan Daftar Penerima 6 Bansos di 2021

- 5 Januari 2021, 09:30 WIB
Cara Cek dan Daftar  Penerima 6 Bansos di 2021.
Cara Cek dan Daftar Penerima 6 Bansos di 2021. /ANTARA/Arif Firmansyah

Baca Juga: Penuhi 7 Kriteria Lolos Penerima Kartu Prakerja Gelombang 12

Anda bisa akses di www.pln.co.id untuk mengecek apakah terdaftar sebagai penerima atau bukan.

Caranya:
- buka alamat www.pln.co.id
- masuk ke menu pelanggan dan menuju ke pilihan stimulus covid-19
- masukan ID pelanggan/nomor meter
- kemudian token gratis akan ditampilkan di layar
- pelanggan tinggal memasukan token gratis tersebut ke meteran

Baca Juga: Semua Bansos Cair Awal Januari 2021, Begini Skema Penyalurannya

Akses melalui WhatsApp:
- buka aplikasi WhatsApp
- chat ke 08122-123-123
- ikuti petunjuk, salah satunya masukkan ID pelanggan
- token gratis akan muncul
- pelanggan tinggal memasukkan token gratis tersebut ke meteran

Sementara untuk mengklaim subsidi listrik Anda bisa kunjungi situs stimulus.pln.co.id. Anda bisa langsung klaim jika memang Anda berhak mendapatkan bantuan ini.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah