7 Cara agar Dihormati Orang Lain, Salah Satunya Jangan Terlalu Sering Meminta Maaf

- 20 Juli 2022, 09:45 WIB
7 Cara agar Dihormati Orang Lain, Salah Satunya Jangan Terlalu Sering Meminta Maaf.
7 Cara agar Dihormati Orang Lain, Salah Satunya Jangan Terlalu Sering Meminta Maaf. /PIXABAY/futurials

RINGTIMES BALI - Tidak satu pun orang di dunia yang tidak ingin dihormati orang lain. Bagaimanapun,  kita pastinya berharap bisa didengarkan, dihormati dan dihargai.

Sehingga tidak heran, jika hingga saat ini masih banyak yang terus mencari cara agar bisa dihormati orang lain.

Berikut ini beberapa tips atau cara agar dihormati orang lain yang bisa Anda pertimbangkan yang dilansir dari laman Socialself.

Baca Juga: 14 Mineral yang Dibutuhkan Oleh Tubuh beserta Sumber Makanannya

1. Belajar menghargai diri sendiri

Sebelum berharap dihargai dan dihormati orang lain, tentunya kita harus belajar menghargai dan menghormati diri sendiri.

Anda tidak harus egois, tetapi juga tidak harus takut untuk membela apa yang Anda anggap baik.

2. Tetapkan batasan yang jelas

Menjadi orang yang baik adalah suatu keharusan, tetapi menjadi terlalu baik hingga sering dimanfaatkan bukan hal yang benar.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah