Kontrol Diabetes dengan Air Rebusan Cengkeh, Berikut Resep dan Cara Membuatnya

- 27 Maret 2022, 14:21 WIB
Ilustrasi. Kontrol Diabetes dengan Air Rebusan Cengkeh, Berikut Resep dan Cara Membuatnya
Ilustrasi. Kontrol Diabetes dengan Air Rebusan Cengkeh, Berikut Resep dan Cara Membuatnya /Pixabay/peejhunt

- Rendam cengkeh dalam jumlah yang disarankan dalam air panas selama 15 menit.

- Kemudian saring airnya dan pisahkan cengkeh dari air.

- Sajikan di dalam gelas.

- Konsumsi air ini setiap pagi, setelah sarapan

Baca Juga: Konsumsi Jamur Baik bagi Penderita Diabetes, Begini Resepnya

Air rebusan cengkeh ini minimal diminum dalam 3 bulan untuk melihat hasilnya. Dalam satu gelas obat alami ini berguna untuk mengontrol kadar gula darah penderita diabetes dan telah terbukti bekerja sangat efektif bila digunakan secara teratur.

Meski cengkeh terbukti untuk penyakit diabetes, namun penting untuk mengikuti diet dan olahraga rutin yang diresepkan oleh dokter, karena diabetes hanya dapat dikontrol sepenuhnya dengan gaya hidup sehat.***

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah