5 Manfaat Daun Salam Bagi Kesehatan, Mengobati Peradangan Hingga Diabetes

- 24 September 2021, 15:35 WIB
Salah satu manfaat yang akan Anda dapat dari mengonsumsi daun salam adalah mampu mengatasi diabetes
Salah satu manfaat yang akan Anda dapat dari mengonsumsi daun salam adalah mampu mengatasi diabetes /Unsplash/Towfiqu barbhuiya/

4. Menjaga Kesehatan Jantung

Manfaat yang super dari daun salam salah satunya adalah mampu menjaga kesehatan jantung, hal ini dikarenakan kandungan asam caffeic yang ternyata dapat membantu menghilangkan LDL dari dalam tubuh Anda.

5. Mengatasi Diabetes

Beberapa kandungan yang terdapat pada daun salam ternyata memiliki peranan yang cukup baik terutama untuk meningkatkan fungsi reseptor insulin dan mengatur kadar gula darah dalam tubuh Anda.

Meski termasuk kedalam pengobatan herbal, namun hal yang perlu Anda perhatikan jika ingin mengonsumsi daun salam adalah pastikan bahwa Anda tidak mengalami alergi terhadap salah satu komponen yang terdapat pada daun salam. ***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah