7 Obat Alami Redakan Gejala Asma, Jahe Hingga Daun Basil

- 4 September 2021, 14:20 WIB
Ilustrasi minuman herbal jahe yang bisa meredakan gejala asma
Ilustrasi minuman herbal jahe yang bisa meredakan gejala asma /Pixabay.com/silviarita

 

RINGTIMES BALI – Asma adalah gejala gangguan yang terjadi pada pernapasan manusia.

Asma bisa diantisipasi dengan rutin minum ramuan herbal alami yang tentunya sangat mudah ditemukan.

Sebagaimana dilansir dari kanal Youtube Ragam Khasiat pada Sabtu, 4 September 2021 tentang tujuh obat alami redakan gejala asma dari jahe hingga daun basil.

Berikut beberapa pilihan obat asma tradisional dari bahan alami yang mungkin berguna untuk Anda.

Baca Juga: 5 Minuman Baik untuk Kesehatan Jantung, Salah Satunya Kopi

1. Jahe

Khasiat jahe untuk kesehatan tubuh sudah diakui sejak zaman dulu, termasuk sebagai obat asma herbal atau alami.

Cara kerja jahe untuk meredakan asma sebetulnya belum diketahui secara pasti.

IgE atau imunoglobulin E merupakan antibodi yang dihasilkan sistem imun untuk melawan zat yang diduga dapat mengancam tubuh.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x