Manfaat Daun Sungkai bagi Kesehatan, Sembuhkan Sakit Gigi, Sariawan, Demam hingga Asam Lambung

- 12 Agustus 2021, 09:30 WIB
Manfaat daun sungkai untuk kesehatan.
Manfaat daun sungkai untuk kesehatan. /tangkapan layar YouTube Azis Chanel

Pada mereka yang menderita sariawan atau sakit gigi, kebanyakan disebabkan oleh kuman atau bakteri yang bersarang di mulut.

Daun sungkai mengandung senyawa antibakteri yang dapat membantu menghilangkan bakteri.

Cara untuk menyembuhkan sariawan atau sakit gigi dengan menggunakan daun sungkai adalah dengan merebus daun sungkai kemudian airnya digunakan untuk berkumur.

5. Sembuhkan Asam Lambung

Air rebusan daun sungkai dipercaya bisa menyembuhkan gejala asam lambung, cukup dengan minum air rebusan daun sungkai 2 kali sehari secara teratur.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah