Makanan Ini Terbukti Membuat Tubuh Sehat dan Berenergi

- 2 Januari 2021, 14:30 WIB
makanan sehat 2021
makanan sehat 2021 /Pixabay/Bernadette Wurzinger

RINGTIMES BALI - Makanan empat sehat lima sempurna memang sangat dibutuhkan oleh tubuh.

Makanan yang sehat dan bergizi ini akan di proses dengan baik di dalam tubuh kita.

Pola makan yang seimbang juga membuat tubuh menjadi kuat dan lebih berenergi. Di tahun baru 2021 ini tak ada salahnya kita lebih mengatur pola makan kita.

Baca Juga: Hampir 1 Juta KPM Tak Dapat Bantuan BPNT, Berikut Penjelasannya

Selain agar tubuh kita lebih kuat dan berenergi, tubuh ideal sangat diingkan semua orang. Makan-makanan sehat tahun ini adalah salah satu tujuan kebugaran kita semua.

Banyak kita temui para atlet olahraga memiliki badan yang ideal dan bugar. Tak hanya atlet saja, para pencinta fitnes seperti senam, gym juga memiliki badan yang bagus.

Selain bugar, manfaat olahraga juga berpengaruh pada kesehatan tubuh.

Baca Juga: BST Rp300 Cair 4 Januari 2021, Segera Penuhi Persyaratannya

Tidak hanya dengan berolahraga terus menerus, seseorang dapat dikatakan kuat dan benergi. Namun mereka juga memperhatikan pola makan, dan pengaturan waktu makannya.

Hal ini yang membuat tubuhnya menjadi berenergi. Dikutip RingtimesBali.com dari Popsugar, pada 31 Desember 2020, menjelaskan beberapa makanan sehat agar tubuh lebih kuat dan berenergi:

Baca Juga: Login dtks.kemensos.go.id, Bansos BST Rp300 Cair Senin 4 Januari 2021

1. Makan Buah dan Sayur

Buah dan sayur juga dibutuhkan oleh tubuh. Biasanya makan ini dihidangkan sebagai sarapan pagi.

Makanan yang satu ini rendah kalori, dan tinggi serat. Kedua makanan ini menawarkan nutrisi berharga untuk memberi kita energi dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

2. Membuat Cemilan Sehat Sendiri

Ketika rasa lapar melanda, kita bisa membuat makanan sehat sendiri. Selain dipastikan keamanan untuk kesehatan, kandungan nutrisi juga bermanfaat untuk tubuh.

Baca Juga: Manfaat Jeruk Nipis untuk Cegah Penyakit Jantung dan Kanker, Berikut Cara Mengolahnya

3. Gunakan Pisang pada Oatmeal

Pisang bisa sebagai tambahan pada oatmeal kita. Ini ditambahkan guna menambahkan sensasi rasa manis dari pisang tersebut agar tak bosan saat memakannya.

4. Buah Sebagai Makanan Penutup

Jika seseorang mencoba mengurangi gula, buah bisa menjadi alternatiF terbaik. Makanan penutup ini juga tinggi serat dan nutrisi yang berharga.

5. Belajar Memasak Makanan Sehat Baru

Jadikan makan sehat terasa lebih mengasyikkan dengan mempelajari cara memasak makanan baru yang bergizi, seperti tahu, tempe, atau kacang kering.

Baca Juga: Manfaat Jeruk Nipis, Salah Satunya Cegah Penyakit Jantung dan Kanker

6. Gunakan Kembang Kol untuk Menurunkan Karbohidrat

Kembang kol sangat bagus untuk mengurangi karbohidrat saat makan siang atau makan malam.

tetapi kita juga bisa menukar kembang kol dengan oatmeal saat membuat sarapan. Ini menawarkan lebih sedikit karbohidrat dan lebih banyak serat dan protein.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: popsugar.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x