5 Manfaat Tidur Telanjang bagi Kesehatan, Salah Satunya Cegah Stroke dan Penyakit Jantung

- 15 Mei 2021, 20:44 WIB
 5 manfaat tidur telanjang bagi kesehatan
5 manfaat tidur telanjang bagi kesehatan /PEXELS/Andrea Piacquadio


RINGTIMES BALI -
Tidur telanjang mungkin terdengar konyol. Namun, tahukah Anda jika hal ini memberi banyak manfaat bagi kesehatan?

Pakar pengibatan tidur Chris Brantner mengatakan, ada banyak manfaat tidur telanjang bagi kesehatan, terutama untuk stroke dan penyakit jantung.

Selain mencegah stroke dan penyakit jantung. Menurutnya, tidur telanjang membantu mengatur suhu tubuh dan membantu menjaga kesehatan area intim.

Tak hanya itu, tidur telanjang juga memiliki berbagai manfaat kesehatan. Dikutip Ringtimesbali.com dari laman Healthline, berikut lima manfaat tidur telanjang.

Baca Juga: 4 Bahaya Menikah Muda bagi Wanita, Salah Satunya Rentan Terkena Kanker Serviks

1. Tidur menjadi lebih nyenyak

Ahli pengobatan tidur bersertifikat Alex Dimitriu mengatakan, penurunan suhu tubuh bisa membantu meningkatkan kualitas tidur.

2. Mengurangi risik stroke dan serangan jantung

Kualitas tidur yang terganggu bisa meningkatkan risiko kita untuk mengalami berbagai penyakit.

Sebuah riset yang diterbikan pada tahun 2010 dalam Annals of Epidemiolog membuktikan, orang yang kurang tidur rentan mengalami diabetes tipe dan penyakit jantung.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x