Hati-hati Mencabut Uban, Ternyata Berbahaya Bagi Kesehatan, Simak Alasanya

- 10 Februari 2021, 22:00 WIB
Ilustrasi Rambut Uban
Ilustrasi Rambut Uban /jacqueline macou /Pixabay

Mencabut uban yang Anda miliki bukan berarti dapat menghilangkannya. Perlu diketahui jika Anda mencabutnya, folikel rambut akan terus mengeluarkan rambut baru dengan warna abu-abu yang sama.

Meskipun itu bukan berarti akan menambah jumlah uban Anda, dengan mencabutnya juga tidak akan membantu mengurangi uban pada rambut dalam jangka waktu yang panjang.

3. Kulit kepala menjadi rusak

Masih berkaitan dengan folikel rambut. Jika anda secara rutin mencabut uban, hal tersebut akan berdampak buruk pada folikelnya. Perlahan pencabutan yang rutin akan membuat folikel rusak secara permanen akibat tarikan pada kulit kepala.

Baca Juga: Gaya Rambut Terbaru Wanita Tahun 2021

4. Membuat rambut anda semakin tipis

Anda perlu waspada jika anda sering mencabuti rambut anda. Selain dapat merusak akar rambut, rutinitas tersebut juga akan menyebabkan kerontokan pada rambut anda secara permanen di area tersebut.

5. Tindakan yang sia-sia

Jika Anda telah mengetahui beberapa dampak buruk di atas, maka jangan buang waktu secara sia-sia. Lebih baik Anda meluangkan waktu untuk aktivitas yang lebih bermanfaat dan bahagia.

Lalu, apakah ada cara lebih baik untuk mengatasi rambut beruban? Tentu, anda bisa memotong rambut anda sesuai dengan gaya yang diinginkan, setidaknya itu akan membuat Anda lebih percaya diri.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Bustle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x