Tidak Hanya Berpenghasian Rp 100 Juta, Kenneth William Juga Seorang Mahasiswa

- 6 Oktober 2020, 18:38 WIB
Kenneth William ditangkap atas konten TikTok yang dianggap lecehkan masjid
Kenneth William ditangkap atas konten TikTok yang dianggap lecehkan masjid /

Baca Juga: Tuai Kontroversi, Ini Tujuan Omnibus Law UU Cipta Kerja, Salah Satunya Ciptakan Lapangan Pekerjaan

Kenneth mendirikan sebuah perusahaan marketing agency yang bernama Kenwilboy Academy.

Melalui perusahaan itu, Kenneth membagikan tips berbayar bagaimana seseorang bisa mendapatkan puluhan juta rupiah per bulan melalui komisi dengan mempromosikan produk di media sosial.

Ia menjual paket branding di media sosial yakni Personal Branding Secrets, Direct Selling Blueprint, Giveaway Agency Masterclass, dan Instagram Seller Masterclass.

Baca Juga: Tinggalkan Rumah Sakit, Donald Trump Tiba di Gedung Putih, Lepas Masker dan Beri Salam Hormat

Walau gemar berjualan, Kenwilboy tak mengabaikan sekolahnya. Kenwilboy menyatakan jika seringkali menjuarai kompetisi berupa olimpiade sains dan matematika tingkat regional hingga internasional selama masa Sekolah Dasar (SD) hingga Sekolah Menengah Atas (SMA).

Selain itu, ia juga menjadi pelopor dalam usaha Collab Giveaway. Pada awalnya, acara tersebut hanya berisi teman dekat.

Namun lama kelamaan, banyak yang tertarik dengan keuntungan dan cara mengembangkan akun dagang mereka melalui Collab Giveaway.

Baca Juga: Kenneth William di Ancam Hukuman Penjara 6 Tahun Usai Beredarnya Video Tiktok Pelecehan Masjid

Tak hanya sekadar berjualan, Kenwilboy mengembangkan sayapnya untuk membuat konten di YouTube.

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x