Gus Baha Ingatkan Agar Tidak Berlebihan dalam Beragama, Belajar Harus Ada Guru

- 17 Januari 2022, 20:30 WIB
Gus Baha Ingatkan Agar Tidak Berlebihan dalam Beragama, Belajar Harus Ada Guru
Gus Baha Ingatkan Agar Tidak Berlebihan dalam Beragama, Belajar Harus Ada Guru /Instagram @ngajitasawuf.id

Ada sebuah pepatah Arab yang artinya "orang belajar tanpa guru itu gurunya setan."

Kenapa? Karena di luar Ilmu itu ada akhwal. Di luar hukum yang diterapkan oleh Rasulullah SAW ada akhwal, perilaku, karakter, dan juga ciri khas.

Baca Juga: Upin dan Ipin Kisah Nyata dan Sudah Meninggal, Begini Fakta Sebenarnya

Contoh gampangnya, semua ulama mulai dari guru-guru Gus Baha sampai Rasulullah semuanya selalu mengatakan nahi munkar itu wajib.

Tapi dari zaman dahulu, mereka tidak memiliki tradisi jadi ekstrimis meskipun meyakini bahwa nahi munkar itu wajib.

Sejak dulu yang namanya that itu butuh proses, bahkan Nabi bisa nahi munkar itu setelah 13 tahun menjadi Nabi. Intinya semuanya membutuhkan proses.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Bali 18 Januari 2022, Cerah Berawan Sejak Pagi, Siang Bali Diguyur Hujan Ringan hingga Petir

Itulah yang namanya akhwal, jadi hukum Nahi Munkar itu tetap wajib, namun ada tradisi akhwal.

Akhwal yang dilakukan Nabi adalah orang yang tidak suka pada nabu justru diberi uang bahkan dilayani.

Sampai akhirnya terjadi kesenjangan, yaitu orang yang jelek perilakunya justru selalu diberi sesuatu oleh Nabi.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x