6 Benda yang Dilarang Ada Dalam Rumah Umat Muslim, Salah Satunya Lonceng

- 29 Juni 2021, 14:13 WIB
Lonceng adalah salah satu benda yang dilarang ada dalam rumah umat muslim
Lonceng adalah salah satu benda yang dilarang ada dalam rumah umat muslim /TanteTati/Pixabay/TanteTati

2. Lukisan dan patung yang diagungkan

Umat muslim perlu berhati-hati dengan lukisan ataupun patung yang dibuat untuk dipajang dengan tujuan untuk diagungkan.

Perlu kembali diingat bahwa keagungan hanyalah milik Allah SWT, oleh karena itu hindari menghiasi rumah dengan benda tersebut.

Baca Juga: 3 Amalan yang Paling Disukai dan Diridhoi Allah SWT, Bukan Puasa dan Sedekah

Apabila seseorang menghiasi lukisan dan patung-patung yang diagung-agungkan, hal itu dapat menghalangi malaikat masuk dan memasukkan setan ke dalam rumah.

3. Anjing

Umat muslim juga dilarang untuk memasukkan anjing ke dalam rumah kecuali dengan tujuan tertentu yang diperbolehkan dalam Islam.

“Barangsiapa memanfaatkan anjing selain anjing untuk menjaga hewan ternak, anjing (pintar) untuk berburu, atau anjing yang disuruh menjaga tanaman, maka setiap hari pahalanya akan berkurang sebesar satu qiroth,” HR. Muslim no. 1575

Baca Juga: Hukum Orang Bertato Meninggal dalam Islam, Apakah Sholatnya Diterima Allah SWT

Sementara ukuran qiroth adalah semisal gunung Uhud seperti yang disampaikan Ath Thibiy.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah