6 Benda yang Dilarang Ada Dalam Rumah Umat Muslim, Salah Satunya Lonceng

- 29 Juni 2021, 14:13 WIB
Lonceng adalah salah satu benda yang dilarang ada dalam rumah umat muslim
Lonceng adalah salah satu benda yang dilarang ada dalam rumah umat muslim /TanteTati/Pixabay/TanteTati

RINGTIMES BALI – Simak beberapa daftar benda yang tidak boleh disimpan di dalam rumah bagi seorang muslim sesuai aturan Islam.

Setiap orang pasti selalu berkeinginan untuk menghiasi rumahnya dengan pernak-pernik agar seisinya terlihat indah dan menawan.

Kendati demikian, tidak semua pernak-pernik diperbolehkan dalam Islam karena justru dapat mendatangkan dosa, mengundang setan, dan menjauhi malaikat.

Baca Juga: 6 Dosa Wanita Paling Dibenci Allah, Salah Satunya Mengubah Bentuk Tubuh

Adapun beberapa benda yang dilarang berada di rumah bagi umat muslim seperti yang dilansir dari kanal Youtube Doa Pedia antara lain:

1. Tanda salib

Tanda salib adalah benda yang dilarang berada di rumah karena menunjukkan tanda-tanda kesyirikan, sementara rumah seorang muslim adalah suci.

Itulah sebabnya, tanda salib tidak boleh di simpan di dalam rumah bagi umat muslim seperti hadits yang diriwayatkan dari Aisyah r.a yang berkata:

Baca Juga: 6 Dosa Wanita Mencintai Suami Orang, Baik Dilakukan Diam-diam atau Terus Terang

“Sesungguhnya Nabi Saw, tidak pernah meninggalkan sesuatu yang berbentuk salib kecuali dirusaknya,” HR. Bukhari dan Dawud.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x