Dalang Wayang Ki Seno Nugroho Meninggal, Tak Disangka Cak Lontong Tuliskan Ini

- 4 November 2020, 11:23 WIB
Dalang Wayang Ki Seno Nugroho Meninggal, Tak Disangka Cak Lontong Tuliskan Ini
Dalang Wayang Ki Seno Nugroho Meninggal, Tak Disangka Cak Lontong Tuliskan Ini /

RINGTIMES BALI - Dalang kondang asal Yogyakarta kelahiran  23 Agustus 1972, Ki Seno Nugroho, tutup usia pada Selasa malam, 3 November 2020.

Hal itu dikonfirmasi akun resmi Twitter manajemen seni budaya Gamelan Kiai Kanjeng.

"Inna lillahi wa inna ilaihi rojiun... Donya mung ngeterke tekan pecate nyawa. Ananging derma nggandeng manungsa tekan lawange suwargonipun Gusti Allah (Dunia hanya mengantar pada kematian, tetapi derma membawa manusia sampai pintu surga Gusti Allah)," tulis akun @kiaikanjeng, pada Selasa, 3 November 2020.

 Baca Juga: Sebarkan Hoax Terkait Pemilihan Presiden Amerika Serikat, Twitter dan Facebook Bekukan Akun Ini

Semasa hidupnya, Ki Seno Nugroho dikenal sebagai seniman yang benar-benar merakyat.

Ia dikenal sebagai dalang dengan pergelaran wayang kulit yang memadukan antara gagrak Surakarta dan gagrak Yogyakarta.

Kekhasan lainnya yang membuat terkenal adalah saat menampilkan panakawan (Semar, Garèng, Pétruk, Bagong) dengan guyonan yang spontan, kontekstual, aktual, dan lucu.

Baca Juga: Link Kartu Prakerja Gangguan, Lakukan Ini Agar Bisa Login, Segera klik prakerja.go.id

Selain mendalang di Indonesia, Seno Nugroho juga pernah diundang tampil di negara Belanda dan Belgia. Di tangannya, wayang kulit pun mendunia

Meninggalnya Ki Seno Nugroho membawa duka bagi keluarga, rekan dan sahabat. Termasuk dari komedian Cak Lontong.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x